Resep Bergedel Tahu

Bahan
  • 4 buah tahu ukuran kecil
  • 1 buah telur
  • 4 sdm tepung terigu
  • 1 batang daun bawang (iris kecil kecil)
  • 1/2 sdt merica
  • 2 siung bawang putih (haluskan)



Cara Membuat
  • Hancurkan tahu lalu tambahkan telur, terigu, bumbu halus, merica, bawang daun, garam dan penyedap aduk hingga rata
  • Cetak tahu sesuai selera, lalu goreng hingga matang

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Resep Bergedel Tahu"

Posting Komentar