Bahan
- 1 papan tempe (iris tipis-tipis)
- 4 siung bawang merah (iris)
- 2 siung bawang puting (iris)
- 2 lembar daun salam
- 5 buah cabai rawit
- 1 sdm kecap
- Gula merah secukupnya
- Asem 1 buah (sesuai selera)
- Garam secukupnya
- Air
- Minyak goreng
Cara Memasak
- Goreng tempe hingga kering, lalu tirisakan
- Tumis bawang merah dan bawang puting hingga harum
- Masukkan cabai, gula merah, daun salam, dan asam hingga harum
- Lalu tambahn kan air sekira 50 ml, tambahkan garam dan kaldu bubuk
- Lalu masukkan tempe aduk hingga rata tambahkan kecap manis, gunakkan api kecil.
0 Response to "Resep Tempe Kering"
Posting Komentar